Floresnews.id - Tanggalan Jawa hari ini, Jumat 23 September 2022, jatuh pada dengan Wuku Wugu.
Misalnya apa keistimewaan weton Jumat Pahing yang sesuai dengan tanggalan Jawa hari ini?
Mengutip Intisari-Online.com
Berdasarkan kamus kitab Primbon Jawa kuno, weton Jumat Pahing mempunyai nilai neptu yang besar, yaitu 15.
Angka 15 itu didapat dari penjumlahan nilai neptu hari Jumat (6) dengan nilai neptu hari pasaran Pahing (9).
Baca Juga: 5 Tips Agar Hubungan Intim Tidak Membosankan Bagi Pasangan Sudah Menikah
Dengan angka neptu itulah, baru kita bisa meramalkan masa depan weton Jumat Pahing.
Sebab konon katanya, semakin besar nilai neptunya, maka semakin baik masa depannya.
Apakah itu berlaku dengan orang yang lahir pada Jumat Pahing?
Orang yang memiliki weton Jumat Pahing memiliki karakter seperti Lakuning Srengnge, yang artinya bertindak layaknya matahari.
Artikel Terkait
Bukan Hanya Bunga Tidur, Ternyata Ini Arti Mimpi Masak Daging Menurut Primbon Jawa
Sah! Sipri Habur Terpilih Jadi Wakil Bupati Manggarai Timur
KPK Jadwalkan Periksa Lukas Enembe pada 26 September
Mimpi Sakit Pertanda Baik atau Buruk? Yuk, Simak Penjelasannya!
5 Tips Agar Hubungan Intim Tidak Membosankan Bagi Pasangan Sudah Menikah
Arti Mimpi Terbang, Melambangkan Hal Ini!
Polemik Kehidupan Rumah Tangga Reza Arap dan Wenday Welster
Billy Syahputra Dilaporkan Robby Shine ke Polisi, Lantaran Hina Istrinya
Ini Tips Agar Pori-pori Wajah Anda Tidak Membesar, Simak Penjelasannya